List of Halal Restaurant in Thailand / Daftar Restoran Halal di Thailand

52 Comments

(EN) Please see the list of halal food restaurants in Thailand in this link. This list is furnished with name of restaurants, contact persons, addresses, telp./fax., and e-mail/websites. (ID) Daftar restoran/rumah makan makanan halal di Thailand bisa dilihat di sini. Daftar ini memuat nama restoran, nama kontak, alamat, tel/fax, dan e-mail/website. Semoga bermanfaat.

Sholat Idul Fitri 1431H dan Openhouse KBRI Bangkok

Leave a comment

Berikut adalah pengumuman dari Majelis Taklim KBRI Bangkok: Bersama ini diberitahukan bahwa Duta Besar RI untuk Kerajaan Thailand, Bapak Mohammad Hatta berkenan mengundang seluruh Masyarakat Indonesia yang berada di Bangkok dan sekitarnya, pada Acara Ramah Tamah/Open House yang Insya Allah akan diselenggarakan pada: More

Polisi Rokok ala Bangkok (bahasa)

1 Comment

Anda bukan orang Thai? Anda perokok? Anda sedang berada di Bangkok? Kalau ya, ya, dan ya, sebaiknya anda selalu menyadari di mana anda membuang puntung rokok anda. Kalau anda tidak mau berurusan dengan petugas dan denda besar, maka sebaiknya anda tidak membuang puntung rokok atau sampah kecil (apalagi besar) lain sembarangan di tempat umum yang ramai turis. Sekedar anda ketahui, anda bisa saja menjadi sasaran thetsakij yang memang sengaja mengincar turis melakukan kesalahan kecil ini dan menjadikan turis yang tertangkap sebagai tambang uang bagi mereka. More

International Seminar: The 60th Anniversary of the Indonesia-Thailand Diplomatic Relations

Leave a comment

Indonesia and Thailand diplomatic relationship has endured for 60 years this year of 2010. It was in 1950 when the diplomatic relationship was formally established followed by the establishment of their diplomatic missions in both Capitals. During the sixty year period, cooperation has been conducted in all sectors, among others, politics and security,economics, trade and education. More

Tourists Warned of Thailand Airport Scam

Leave a comment

This is not a new news but to prevent this to happen to anyone of us who haven’t been aware, let me post this article taken from BBC NEWS  last 2009, written by Jonathan Head. Built between 2002 and 2006, under the governments of then-Prime Minister Thaksin Shinawatra, the opening date was repeatedly delayed. It has been dogged by allegations of corruption, as well as criticism of the design and poor quality of construction. More

PENTING : PEMBERITAHUAN SATGAS KBRI

Leave a comment

Berikut pemberitahuan SATGAS KBRI yang diteruskan oleh Pak Sulaiman Narowi dari KBRI ke warga Indonesia di Bangkok:

Merujuk pemberitahuan Satgas KBRI sebelumnya re jam kerja KBRI dan Sekolah Indonesia Bangkok (SIB) mulai 17 Mei dan seterusnya, serta memperhatikan pengumuman pemerintah Thailand disampaikan bahwa Kantor KBRI DILIBURKAN selama 2 (dua) hari, 17-18 Mei 2010 termasuk pelayanan keimigrasian dan kekonsuleran. Mulai Rabu, 19 Mei 2010 hingga batas waktu diumukan kemudian, KBRI hanya melayani jasa keimigrasian dan kekonsuleran.

More

Newer Entries